Personel Ditpolairud Polda Kalteng, Berbagi Sejuta Takjil Di Wilayah Sungai Barito

    Personel Ditpolairud Polda Kalteng, Berbagi Sejuta Takjil Di Wilayah Sungai Barito

    BARITO SELATAN - Bulan suci Ramadhan merupakan bulan yang penuh akan berkah kebaikan moment ini dimanfaatkan oleh personel KP XVIII - 2001 Ditpolairud Polda Kalteng untuk berbagi takjil kepada masyarakat bantaran sungai Barito, Minggu  (10/04/2022).

    kegiatan ini sebagai bentuk rasa syukur kita kepada Allah SWT atas semua kenikmatan serta masih diberikan kesempatan untuk menjalani ibadah puasa di tahun ini dan juga meningkatkan rasa kepedulian antar sesama umat manusia.

    Dirpolairud Polda Kalteng  Kombes Pol. Edward Indharmawan Eka Candra, S.I.K., M.H.,  saat dikonfirmasi melalui Komandan Kapal Polisi XVIII-2001 Bripka Aris Pujianto, S.H., mengatakan kegiatan berbagi takjil ini di bulan  Ramadhan merupakan momentum untuk tingkatkan Ibadah dan Amal Kebaikan (11/04).

    Aris juga menambahkan Semoga dengan takjil ini bisa menambahkan kenikmatan ketika berbuka puasa dan bisa membantu bagi umat muslim yang kurang mampu dalam berbuka puasa.***

    Barito Selatan
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Personel Ditpolairud Imbau Nelayan Agar...

    Artikel Berikutnya

    Dengan Humanis, Polda Kalteng dan Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Menakar Kinerja KPK Memberantas Korupsi, Sebuah Refleksi Angka dan Realita
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan, Antara Janji dan Realisasi
    Hendri Kampai: Bangun Ketahanan Pangan Nasional, Indonesia Harus Puasa Impor Produk Pertanian dan Peternakan
    Hendri Kampai: Indonesia, Surga yang Merindukan Pemimpin yang Mencintai Rakyatnya
    Prabowo Subianto Hadir untuk Indonesia Sebagai Anti Klimaks dari Jokowi

    Ikuti Kami